No Image Available

Praktikum Dasar-Dasar Pemrograman Phyton

 Penulis: Muhlis Muhallim, Ahmad Ali Hakam Dani, Rinto Suppa, Solmin Paembonan, Dasril, Mukramin, S.Kom., Hisma Abduh, Vaira Indah Wahyuni  Publisher: Andi Pandangai Press  Telah Terbit: 2024  Laman: 82  Negara: Indonesia  Bahasa: Indonesia
 Deskripsi:

Sinopsis
Modul Praktikum Dasar-Dasar Pemrograman Phyton adalah sebuah buku panduan yang digunakan sebagai buku ajar praktikum bahasa pemrograman python di Laboratorium Software.
Modul Praktikum Dasar-Dasar Pemrograman Phyton membahas apa saja hal dasar yang perlu diketahui dalam bahasa pemrograman python seperti pengenalan bahasa python, tipe data, variabel, aturan penulisan sintaks, perulangan, percabangan serta hal dasar lainnya.
Modul Praktikum Dasar-Dasar Pemrograman Phyton ini juga sudah memuat contoh-contoh program ringan pada masing-masing materi yang nantinya bisa digunakan sebagai bahan praktikum.
Tujuan yang akan dicapai dari Modul Praktikum Dasar-Dasar Pemrograman Phyton adalah peserta praktikum diharapkan mampu memahami apa saja dasar-dasar yang ada dalam bahasa pemrograman python sehingga nantinya mampu mengembangkan ke struktur program yang lebih kompleks.

Editor
Mizanul Mashar, Chece Djafar, Herman Saputra, Andi Pandangai T.
Ukuran
14,8 cm x 21 cm
Waktu Penerbitan
27 September 2024 M/23 Rabiul Awal 1446 H.
Tempat diterbitkan

Makassar

 Back